PKPA Industri Farmasi
Kode Mata Kuliah
FP5036
Jumlah SKS
8
Semester
Jenis Mata Kuliah
Bahan Kajian
Bahan Kajian | Kedalaman |
---|---|
Peraturan dan Regulasi Industri Farmasi | Expert |
Penelitian dan Pengembangan (R&D) | Expert |
Produksi Sediaan Farmasi | Expert |
Kontrol kualitas (QC) | Expert |
Pemastian mutu (QA) | Expert |
Health, Safety, and Environment | Expert |
Sistem Manajemen Mutu (QMS) | Expert |
Registrasi (dokumen dan proses) | Expert |
Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL) yang diemban mata kuliah
Kode CPMK | Unsur Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) |
---|---|
CPMK 1 | Mampu mengaplikasikan keilmuan dan keterampilan farmasi industri di industri farmasi sesuai dengan regulasi yang berlaku |
CPMK 2 | Mampu melakukan interaksi dengan staf di berbagai bagian di industri farmasi selama PKPA di industri farmasi |
CPMK 3 | Mampu berinteraksi dan berkerja sama dengan personel dari berbagai level dalam struktur organisasi di industri farmasi |
Metode Pembelajaran
- Tugas terstruktur, praktek kerja, pembelajaran kolaboratif, diskusi
Modalitas Pembelajaran
- Visual, auditorial, kinestetik, sinkronous, asinkronous
Metode Penilaian
- Portofolio, tugas, presentasi, diskusi