Kristalografi Farmasi
Kode Mata Kuliah
FA4036
Jumlah SKS
2
Semester
Jenis Mata Kuliah
Bahan Kajian
Bahan Kajian | Kedalaman |
---|---|
Struktur kristalin dan amorf | Expert |
Penentuan struktur kristal dengan XRD | Express |
Polimorfisme dan pseudopolimorfisme dalam BAF | Expert |
Kristal multikomponen: Garam dan Kokristal | Expert |
Transformasi polimorfik | Express |
Rekayasa kristal (Crystal Engineering) | Expert |
Karakterisasi termal untuk kristal BAF | Expert |
Karakterisasi mikroskopi dan spektroskopi untuk kristal BAF | Express |
Pengukuran sampel dan interpretasi data PXRD | Expert |
Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL) yang diemban mata kuliah
Kode CPMK | Unsur Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) |
---|---|
CPMK 1 | Mampu mendeskripsikan konsep struktur kristal dan kaitannya dengan karakteristik fisikokimia bahan aktif |
CPMK 2 | Mampu menerapkan rekayasa kristal dalam meningkatkan karakteristik fisikokimia bahan aktif |
CPMK 3 | Mampu mengaplikasikan metode karakterisasi material farmasi yang berhubungan dengan kristalografi |
Metode Pembelajaran
- Kuliah, Project-based study berkelompok, Praktikum
Modalitas Pembelajaran
- Visual, auditorial, kinestetik Pelaksanaan secara sinkronous
Metode Penilaian
- UTS, UAS, Kuis, Tugas (Project)