pattern

Asuransi Jiwa I

Kode Mata Kuliah

AK3185

Jumlah SKS

3

Semester

Jenis Mata Kuliah

Bahan Kajian

Bahan KajianKedalaman
Introduction to life and long-term health insurance.Express
Survival modelsExpert
Life tables and selectionExpert
Insurance BenefitsExpert
AnnuitiesExpert
Premium CalculationExpert

Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL) yang diemban mata kuliah

Kode CPMKUnsur Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
CPMK 1Memiliki pemahaman tentang prinsip-prinsip yang berkaitan dengan risiko kerugian finansial yang berkaitan dengan kematian dan survival (kesintasan) satu jiwa
CPMK 2Memiliki pemahaman beberapa jenis kontrak asuransi jiwa dan anuitas yang dikaitkan dengan Tabel Mortalita
CPMK 3Memiliki kemampuan untuk dapat menghitung: survival rate; ekspektasi dan variansi present value dari benefit beberapa jenis asuransi jiwa; serta ekspektasi present value dari anuitas yang dikaitkan dengan peluang hidup seseorang
CPMK 4Memiliki kemampuan untuk dapat menghitung premi dari beberapa jenis asuransi jiwa.

Metode Pembelajaran

  • 1. Ceramah 2. Diskusi Kelompok

Modalitas Pembelajaran

  • 1. Tatap muka (Luring) 2. Asinkronous/Daring

Metode Penilaian

  • 1. Ujian Tertulis 2. Tugas atau Pekerjaan Rumah