Geopressure
Kode Mata Kuliah
GL4009
Jumlah SKS
2
Semester
Jenis Mata Kuliah
Bahan Kajian
Bahan Kajian | Kedalaman |
---|---|
Pengenalan geopressure | |
Stress di bawah permukaan | |
Teori Terzaghi | |
Teori kompaksi secara normal | |
Teori pembentukan overpressure | Explore |
Metoda estimasi overpressure | |
Kondisi geologi dan hubungannnya dengan pembentukan overpressure | |
Aplikasi overpressure untuk pemboran | |
Aplikasi overpressure untuk analisis petroleum system |
Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL) yang diemban mata kuliah
Kode CPMK | Unsur Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) |
---|---|
CPMK 1 | Mahasiswa mendapatkan pemahaman yang komprehensif mengenai prinsip-prinsip dasar geopressure, cara mendeteksinya dan cara mengestimasinya |
CPMK 2 | Dapat mengaplikasikan geopressure dalam permasalahan pemboran dan analisis petroleum system |
Metode Pembelajaran
- Knowledge Based Leaning. Skill Based Learning.
Modalitas Pembelajaran
- Luring Daring Sinkron Asinkron
Metode Penilaian
- Tertulis : Uraian, Esai Tugas : Laporan