Pemetaan Manifestasi Termal
Kode Mata Kuliah
GL4025
Jumlah SKS
2
Semester
Jenis Mata Kuliah
Bahan Kajian
Bahan Kajian | Kedalaman |
---|---|
Pendahuluan Review System Geotermal dan distribusi spasial manifestasinya Safety di Area Manifestasi Termal Manifestasi Keluaran Air dan Karakteristiknya | |
Pemetaan, Pengukuran dan Perhitungan Heat Loss manifestasi keluaran air Manifestasi Keluaran gas dan uap serta karakteristiknya Pemetaan, Pengukuran dan Perhitungan Heat Loss manifestasi keluaran gas dan uap | |
Manifestasi Panas Konduktif Pemetaan Manifestasi Konduktif dan Perhitungan Heat Lossnya Manifestasi Purba (Alterasi Hidrotermal) | |
Pemetaan Alterasi di Permukaan Mineral Lempung dan Oxida Besi Pemetaan dan Perhitungan Kualitatif Mineral Lempung dengan MeB | |
Exkursi dan Praktikum Lapangan Presentasi dan Penulisan Laporan |
Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL) yang diemban mata kuliah
Kode CPMK | Unsur Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) |
---|---|
CPMK 1 | Mahasiswa mampu melakukan observasi, mencatat, memetakan, mengukur manifestasi dengan baik dan benar |
CPMK 2 | Dapat menghitung natural heat loss |
CPMK 3 | Melaporkannya dengan baik |
Metode Pembelajaran
- Knowledge Based Leaning (KBL) Problem based learning (PBL) Case-based Learning (CBL)
Modalitas Pembelajaran
- Luring Daring Sinkron Asinkron
Metode Penilaian
- Tertulis : Pilihan, Uraian, Essay Lisan : Presentasi Tugas : Laporan, Praktik