Geokimia Eksplorasi dan Lingkungan
Kode Mata Kuliah
GL4021
Jumlah SKS
2
Semester
Jenis Mata Kuliah
Bahan Kajian
Bahan Kajian | Kedalaman |
---|---|
Pendahuluan | |
Sistem Geokimia Dan Dispersi Di Kedalaman Sistem Geokimia Dan Dispersi Di Permukaan | |
Eksplorasi Mineral Geokimia Dalam Sistem Alterasi | |
Geokimia Air Dan Sistem Panasbumi | |
Limbah Dan Pencemaran (Padat, Cair Dan Gas) |
Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL) yang diemban mata kuliah
Kode CPMK | Unsur Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) |
---|---|
CPMK 1 | Mahasiswa memahami tentang keberadaan unsur dan mobilisasinya mengikuti pola dispersi berdasarkan sifat kimia lingkungan dan komponennya |
CPMK 2 | Mahasiswa menguasai bagaimana memanfaatkan pola dispersi yang terbentuk untuk mengekplorasi cebakan mineral ekonomis, beserta berbagai teknis pengambilan sampel dan metode analisisnya |
Metode Pembelajaran
- Knowledge Based Leaning. Problem based learning.
Modalitas Pembelajaran
Metode Penilaian
- Luring Daring Sinkron Asinkron