pattern

Termodinamika Metalurgi

Kode Mata Kuliah

MG2112

Jumlah SKS

3

Semester

Jenis Mata Kuliah

Bahan Kajian

Bahan KajianKedalaman
Hukum-hukum dan besaran-besaran termodinamikaExpert
Chemical equilibrium and Ellingham diagramExpert
Diagram PourbaixExpert
Aktivitas ionExpert
Termodinamika larutanExpert
Persamaan Gibbs-DuhemExpert
Penggunaan metode elektrokimiaExpert
Keadaan standar alternatifExpert
Koefisien aktivitas dalam larutan encer multi-komponenExpert
Diagram fasaExpert

Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL) yang diemban mata kuliah

Kode CPMKUnsur Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
CPMK 1Mampu untuk menerapkan pengetahuan matematika, ilmu pengetahuan alam, dan rekayasa dalam mengevaluasi permasalahan di bidang termodinamika metalurgi.
CPMK 2Mampu menggunakan sifat-sifat termodinamika makro zat-zat untuk memprediksi kemungkinan berlangsungnya proses-proses metalurgi termasuk perubahan fasa dan dapat menjelaskan kondisi-kondisi pada mana suatu spesi dapat stabil.
CPMK 3Mampu untuk mengidentifikasi, memformulasi, dan memecahkan permasalahan termodinamika metalurgi dalam batasan-batasan tertentu

Metode Pembelajaran

  • Kegiatan proses belajar dalam kelas Kegiatan penugasan terstruktur Praktikum

Modalitas Pembelajaran

  • Kombinasi ceramah dan diskusi, pembelajaran mandiri dari literatur atau video, pembelajaran berbasis masalah, tugas mandiri, kuis rutin bersama, pembelajaran kooperatif, dan praktikum komputasi.

Metode Penilaian

  • Ujian Tengah Semester (UTS) Ujian Tengah Semester (UAS) Tugas Mandiri Kuis atau Komponen Penilaian Lainnya Keterampilan Pengerjaan dan Laporan Hasil Praktikum