STEI
Sarjana Teknik Teknik Informatika
Situs WebsiteKetua Program Studi
Yudistira Dwi Wardhana Asnar, S.T, Ph.D.
Masa Studi
4 Tahun (144 SKS)
Gelar Akademik
S.T.
Lokasi Kampus
Ganesha
Akreditasi
- Mendapat akreditasi internasional dari Accreditation Board for Engineering and Technology (ABET)
Tentang
Program Studi
Struktur Kurikulum
No | Kode | Mata Kuliah | SKS |
---|---|---|---|
Total SKS | 0 |
Aneka Program Akademik Tambahan
Rekayasa Perangkat Lunak
STEI
Teknik Informatika
Ilmu dan Rekayasa Data
STEI
Teknik Informatika
Inteligensi Artifisial
STEI
Teknik Informatika
Rekayasa Sistem Perangkat Lunak
STEI
Teknik Informatika
Keamanan Siber
STEI
Teknik Informatika
Ilmu Komputer
STEI
Teknik Informatika
Raih Impian demi Kesuksesan Masa Depan
Capaian Pembelajaran Lulusan
Menganalisis masalah komputasi yang kompleks dan menerapkan prinsip-prinsip komputasi serta disiplin ilmu terkait untuk mengidentifikasi solusi.
Merancang, mengimplementasikan, dan mengevaluasi solusi berbasis komputer untuk memenuhi persyaratan komputasi yang diberikan dalam konteks disiplin program.
Berkomunikasi secara efektif dalam berbagai konteks profesional.
Mengenali tanggung jawab profesional dan membuat keputusan berdasarkan prinsip-prinsip hukum dan etika dalam praktik komputasi
Berfungsi secara efektif sebagai anggota atau pemimpin tim yang terlibat dalam kegiatan sesuai dengan disiplin program.
Menerapkan teori informatika dan dasar pengembangan perangkat lunak untuk menghasilkan solusi berbasis komputer yang memenuhi kebutuhan dengan memperhatikan batasan dan ketersediaan sumber daya.