pattern

Arsitektur Modular dan Prefabrikasi

Kode Mata Kuliah

AR3221

Jumlah SKS

3

Semester

Jenis Mata Kuliah

C

Bahan Kajian

Bahan KajianKedalaman
BK 2.4 Bahan Bangunan dan Metode Komposisinya: merancang berdasarkan eksplorasi dan pemahaman tentang metode pemilihan dan komposisi bahan bangunan arsitekturExpert
BK 3.2 Sistem Struktur: metode penerapan berbagai sistem struktur seperti struktur beton bertulang, dan pemahaman dokumentasi struktur.Expert
BK 3.5 Konstruksi Bangunan dan Manajemen Konstruksi: persyaratan sumber daya fisik, manusia, dan teknis, serta penganggaran yang diperlukan untuk konstruksi bangunan, dan pemahaman berbagai metode pelaksanaan proyek, proses konstruksi, dan manajemen konstruksi.Expert

Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL) yang diemban mata kuliah

Kode CPMKUnsur Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
CPMK 1Mampu memahami teori dasar, manfaat, dan aplikasi sistem modular pada bangunan, termasuk hubungannya dengan material yang digunakan
CPMK 2Mahasiswa mampu memahami teori dasar, pertimbangan desain, dan aplikasi komponen prefabrikasi pada bangunan, termasuk hubungannya dengan material yang digunakan.
CPMK 3Mampu memahami pemanfaatan dan aplikasi fabrikasi digital serta fabrikasi robotik pada bangunan, termasuk hubungannya dengan material yang digunakan.

Metode Pembelajaran

  • Ceramah Diskusi Kelompok Kuliah Lapangan Pembelajaran Berbasis Kasus/ Case-Based Learning (CBL)

Modalitas Pembelajaran

  • Luring Sinkron Bauran/Daring Asinkron

Metode Penilaian

  • Tugas Kelompok, UTS, dan UAS