pattern

Analisis Sistem Pengelolaan Lingkungan

Kode Mata Kuliah

TL4108

Jumlah SKS

2

Semester

Jenis Mata Kuliah

Bahan Kajian

Bahan KajianKedalaman
Pendahuluan: penjelasan materi kuliah, tata cara, ujian dan daftar pustakaExpress
Prinsip Dasar Sistem: pengertian sistem, teknik sistem analisa, sistem rujukan, metode delphiExpress
Metode dan Simulasi: dasar-dasar model, dimensi model, model matematis, model deterministrik, model probabilistik, odel dinamik, simulasi versus solusi analitik validitas model.Express
Optimasi: decision variables, fungsi sasaran, persamaan & pertidaksamaan kendala, solusi matematis model linier dan non-linier.Expert
Analisa Keputusan: pengambilan keputusan pada kondisi pasti, dengan resiko, dan kondisi tidak pasti (uncertainty); kriteria maksimum, minimax, teori probabilitas, strategis Bayes, pohon keputusan.Expert
Sistem Dinamik: dinamik upan balik (feedback), sistem struktur, batas tertutup, loop umpan balik, persamaan simbol, level, dan laju (rate), mata rantai informasi, diagram alir Dynamo Compiler.Expert
Program Dinamik: karakteristik program, formulasi model, persamaan / pertidaksamaan batasan, solusi model, dinamika forward dan backward; solusi dari model.Expert
Analisa Jaringan: karekteristik, formulasi model, analisa jaringan (network), algoritma, jalur kritis, alokasi sumber.Expert
Analisa Kelayakan: kelayakan teknis, ekonomi, finansial, hukum sosial politik, analisa kepekaan.Expert
Weighted Ranking Technique: parameter model (factor) penentu, koefisien pemilihan alternatif, matriks pengambilan keputusan.Expert
Sistem Dinamik: dinamik upan balik (feedback), sistem struktur, batas tertutup, loop umpan balik, persamaan simbol, level, dan laju (rate), mata rantai informasi, diagram alir Dynamo Compiler.Expert
Model Antrian: karakteristik, proses kedatangan, proses pelayanan disiplin antrian, distribusi poison, distribusi eksponensial, formulasi model, solusi dari model.Expert
Rantai Markov: aljabar linier, teori probabilitas, matriks transisi probabilitas, matriks fundamental reguler dan absorbing Markov.Expert
Teori Permainan: Strategi Minimax – Miximin, Teori Laplace, Mixed Strategies dan Expected Payoff Dominan, Algoritma Brown.Expert

Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL) yang diemban mata kuliah

Kode CPMKUnsur Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
CPMK 1Mahasiswa memahami dinamika suatu sistem dan peramalan teknologi (technological forecasting) dari keadaan lingkungan pada kurun waktu kedepan

Metode Pembelajaran

  • KBL, SBL, PBL, CBL.

Modalitas Pembelajaran

  • Luring, Sinkron.

Metode Penilaian

  • Uraian, Presentasi, Laporan.