pattern

Ekoteknologi Lingkungan

Kode Mata Kuliah

TL4209

Jumlah SKS

2

Semester

Jenis Mata Kuliah

Bahan Kajian

Bahan KajianKedalaman
Pendahuluan: penjelasan mengenai mekanisme pelaksanaan kuliah secara umum, tata cara, ujian dan literatur.Explore
Hubungan antara ekologi dengan teknologi: konsep ekologi dihubungkan dengan teknologi.Express
Ekosistem dan biosistem: komponen pembentuk ekosistem dan biosistem.Explore
Rantai makanan dan aliran energi dalam ekositem: penggolongan organisme hidup berdasarkan kebutuhan makanan.Expert
Konsep-konsep faktor pembatas dalam ekosistem: batas-batas toleransi pertumbuhan populasiExpert
Keanekaragaman hayati: penyebaran berbagai jenis takson dalam ekosistem dan pengawasan danperlindungan terhadap kehidupan jenis kehadiran takson yang spesifik dari suatu habitat.Expert
Suksesi: indikator perubahan kualitas lingkunganExpert
Siklus Biogeokimia: siklus hidrologi, siklus bahan makanan termasuk siklus karbon, Sulfur dan Nitrogen.Expert
Wetland: salah satu cara untuk mengurangi pencemaran air permukaan denhan menggunakan tanaman air yang spesifik.Expert
Soil Bioengineering: salah satu cara penanganan masalah erosi pada daearah dengan kemiringan atau daearah aliran sungai dengan menggunakan vegetasi untuk mentabilisasikan tanah.Expert
Mikrokos: suatu ekosistem artifisial dalam ukuran yang kecil yang digunakan untuk suatu eksperimen dalam menentukan aktifitas dan kemampuan dari komponen nya.Expert
Restoration Ecology: penambahan nilai ekologi terhadap suatu ekosistem yang telah rusak oleh akibat kegiatan manusia.Expert

Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL) yang diemban mata kuliah

Kode CPMKUnsur Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
CPMK 1Mahasiswa memahami prinsip-prinsip dasar ekologi serta perubahan keseimbangan ekosistem akibat-akibat dari aktivitas manuisia terhadap lingkungan, serta penerapan dasar-dasar engineering dan sciences yang dibutuhkan dalam penanggulangannya.

Metode Pembelajaran

  • KBL, PBL, RBL, PjBL.

Modalitas Pembelajaran

Metode Penilaian

  • Pilihan, uraian, esai, presentasi, laporan.