pattern

Pra Rancang Lahan Uruk Sampah

Kode Mata Kuliah

IL4234

Jumlah SKS

2

Semester

Jenis Mata Kuliah

Bahan Kajian

Bahan KajianKedalaman
Permasalahan landfillExplore
Peran landfill dalam pengelolaan sampahExplore
Dampak negatif dari landfillExplore
Karakteristik tanahExplore
Perhitungan kebutuhan siteExplore
Pemilihan siteExplore
Penentuan kebutuhan saranaExplore
Aspek engineering linerExplore
Peran liner dalam mengurangi dampakExplore
Aspek engineering tanah penutupExplore
Neraca aur dalam landfillExplore
Proses degradasi dalam landfillExplore
Leachate dan pengolahannyaExplore
Landfill B3Explore

Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL) yang diemban mata kuliah

Kode CPMKUnsur Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
CPMK 1Memiliki kemampuan menerapkan pengetahuan dalam bidang matematika, basic science dan kerekayasaan untuk penyelesaian permasalahan bidang rekayasa infrastruktur air bersih dan sanitasi dengan menggunakan teknik dan kaidah memadai
CPMK 2Memiliki kemampuan merancang sistem, komponen sistem, beserta prosesnya untuk memenuhi kebutuhan dalam pemrosesan akhir sebuah limbah padat
CPMK 3Memiliki kemampuan untuk menggali dan menerapkan ilmu dan teknologi mutakhir melalui strategi pembelajaran yang tepat.

Metode Pembelajaran

  • Diskusi kelompok, tugas, studi kasus

Modalitas Pembelajaran

  • Luring, sinkron, dan mandiri/kelompok

Metode Penilaian

  • UTS (30%), UAS (50%), dan Tugas (20%)