pattern

Regulasi dan Kebijakan Energi

Kode Mata Kuliah

EP4041

Jumlah SKS

3

Semester

Jenis Mata Kuliah

C

Bahan Kajian

Bahan KajianKedalaman
Tatanan energi nasional dan internasional.Explore
Kebijakan dan trend regulasi energi nasional.Explore
Kebijakan dan trend regulasi energi regional & internasional.Explore
Kebijakan terkait transisi energetik di bidang ketenagalistrikan.Explore

Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL) yang diemban mata kuliah

Kode CPMKUnsur Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
CPMK 1Kemampuan untuk merumuskan strategi kerekayasaan untuk memecahkan masalah transisi energi nasional dan memberikan solusi yang progresif.
CPMK 2Mampu mengevaluasi dampak kebijakan energi regional dan internasional terhadap tatanan energi nasional dan memberikan rekomendasi perbaikan.
CPMK 3Mampu mengenali dan mendeskripsikan kebaruan di bidang transisi energetik ketenagalistrikan dari platform elektronik, media, atau cetak.

Metode Pembelajaran

  • Ceramah, Diskusi, Proyek/ Tugas Besar Kelompok.

Modalitas Pembelajaran

  • Luring Sinkron.

Metode Penilaian

  • Tugas, Kuis, UTS, UAS, Presentasi dan Laporan.