Komunikasi MIMO Masif
Kode Mata Kuliah
ET4223
Jumlah SKS
3
Semester
Jenis Mata Kuliah
Bahan Kajian
Bahan Kajian | Kedalaman |
---|---|
Sistem Komunikasi Dijital | Expert |
Sinyal dan Sistem | Expert |
Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL) yang diemban mata kuliah
Kode CPMK | Unsur Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) |
---|---|
CPMK 1 | Kemampuan mengidentifikasi dan merumuskan permasalahan teknik terkait sinyal dan sistem dan sistem komunikasi dijital |
CPMK 2 | Kemampuan menganalisis dan menyelesaikan permasalahan teknik terkait sinyal dan sistem dan sistem komunikasi dijital |
CPMK 3 | Kemampuan merencanakan serta menyelesaikan tugas dalam batasan yang ada terkait sinyal dan sistem dan sistem komunikasi dijital |
CPMK 4 | Kemampuan mengevaluasi tugas dalam batasan yang ada |
Metode Pembelajaran
- Ceramah
Modalitas Pembelajaran
- Luring Sinkron Daring Asinkron Bauran
Metode Penilaian
- Kuis, UTS, UAS