Teknik Diagnosis Peralatan Tegangan Tinggi
Kode Mata Kuliah
EL5076
Jumlah SKS
3
Semester
Jenis Mata Kuliah
Bahan Kajian
Bahan Kajian | Kedalaman |
---|---|
Prinsip Diagnosis Peralatan Tegangan Tinggi | Explore |
Konsep Penuaan Peralatan Tegangan Tinggi | Explore |
Sumber dan Fenomena Peluahan Sebagian | Explore |
Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL) yang diemban mata kuliah
Kode CPMK | Unsur Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) |
---|---|
CPMK 1 | Memahami prinsip-prinsip terkini dalam perancangan sistem diagnosis peralatan tegangan tinggi |
CPMK 2 | Mempunyai kemampuan untuk menganalisis dan menarik kesimpulan terkait kondisi peralatan berdasarkan data-data pengukuran |
Metode Pembelajaran
- Kelas, Tugas Terstruktur, Kegiatan Mandiri
Modalitas Pembelajaran
- Luring, Bauran
Metode Penilaian
- Tugas Rutin, Tugas Besar