pattern

Transportasi Laut

Kode Mata Kuliah

KL5024

Jumlah SKS

4

Semester

Jenis Mata Kuliah

Bahan Kajian

Bahan KajianKedalaman
Transportasi dan Logistik LautExpert

Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL) yang diemban mata kuliah

Kode CPMKUnsur Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
CPMK 1Mampu memaparkan mengenai permintaan transportasi pelabuhan.
CPMK 2Mampu mejelaskan mengenai moda transportasi serta Pelabuhan dan Terminal dalam sistem transportasi laut.
CPMK 3Mampu melakukan Analisa permintaan transportasi dengan menggunakan metode CAGR.
CPMK 4Mampu melakukan Analisa permintaan transportasi dengan menggunakan metode multi linear regresi.
CPMK 5Mampu melakukan Analisa PERT dalam penentuan scenario demand terpilih yang akan terjadi pada suatu Pelabuhan.
CPMK 6Mampu melakukan Analisa linear programming untuk Analisa permintaan jaringan transportasi laut.
CPMK 7Mampu menentukan posisi hub dan spoke dari Pelabuhan-pelabuhan disuatu daerah berdasarkan matriks asal dan tujuan tranportasi.

Metode Pembelajaran

  • Pembelajaran berbasis pengetahuan, Pembelajaran Berbasis Keterampilan, Pembelajaran Berbasis Masalah, Pembelajaran Berbasis Kasus

Modalitas Pembelajaran

  • Luring / Daring / Bauran Sinkronus

Metode Penilaian

  • Tugas, Ujian, Presentasi/Laporan