Teknologi Laut Dalam
Kode Mata Kuliah
KL5038
Jumlah SKS
4
Semester
Jenis Mata Kuliah
Bahan Kajian
Bahan Kajian | Kedalaman |
---|---|
Mekanika Struktur Kelautan | Expert |
Energi dan Teknologi Kelautan | Expert |
Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL) yang diemban mata kuliah
Kode CPMK | Unsur Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) |
---|---|
CPMK 1 | Mampu memahami prinsip kerja dan fungsi dari setiap komponen infrastruktur tektologi laut dalam |
CPMK 2 | Mampu merumuskan pengembangan lapangan laut dalam dan menjelaskan konsep infrastruktur teknologi laut dalam |
CPMK 3 | Mampu memahami konsiderasi desain dari berbagai komponen infrastruktur laut dalam. |
CPMK 4 | Mampu melakukan desiain dari komponen infrastruktur laut dalam. |
CPMK 5 | Mampu menerapkan pengetahuan yang didapatkan dari proses pembelajaran untuk diaplikasan didalam perencanaan infrastruktur teknologi laut dalam ditugas besar |
Metode Pembelajaran
- Pembelajaran Berbasis Pengetahuan, Pembelajaran Berbasis Keterampilan, Pembelajaran Berbasis Masalah
Modalitas Pembelajaran
- Luring / Daring / Campuran Sinkron
Metode Penilaian
- Tugas, Ujian, Presentasi