Evaluasi Kinerja Pabrik Pangan
Kode Mata Kuliah
PG4014
Jumlah SKS
3
Semester
Jenis Mata Kuliah
Bahan Kajian
Bahan Kajian | Kedalaman |
---|---|
Manajemen pengoperasian pabrik | Expert |
Evaluasi kinerja pabrik | Expert |
Pengendalian mutu produk | Expert |
Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL) yang diemban mata kuliah
Kode CPMK | Unsur Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) |
---|---|
CPMK 1 | Mahasiswa mampu mengaplikasikan prinsip-prinsip dasar managemen pabrik pada skala pilot yang meliputi perencanaan proses: persiapan bahan baku, pemrosesan, pengemasan produk, dan pengendalian proses dan mutu produk, layout proses dan penjadwalan. |
CPMK 2 | Mahasiswa mampu mengevaluasi kinerja pabrik proses pada skala pilot |
Metode Pembelajaran
- Pembelajaran kooperatif Pembelajaran berbasis permasalahan Diskusi kelompok
Modalitas Pembelajaran
- Luring Kerja kelompok
Metode Penilaian
- Ujian, Kuis, Tugas